Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Conversation | Cara Menawar Harga Barang dalam Bahasa Inggris

percakapan cara menawar barang belanja di luar negeri
Apakah anda berkeinginan untuk meningkatkan ketrampilan dalam berbahasa Inggris? Walaupun banyak sumber-sumber di internet yang menawarkan kursus online, tetapi gratis memang belum tentu berkualitas. Seperti pepatah Jawa bagian Banyumasan bilang, rega nggawa rupa, artinya harga membawa performa. Contoh percakapan tawar-menawar harga antara pembeli dan penjual barang di pasar seperti berikut sudah merupakan contoh nyata dari keinginan kita untuk belajar.


Sample Conversation:

Sir, can you let me have it for less, Sir ? Apakah harganya boleh dikurangi? Ini adalah kata kuncinya.

X : Can I help you ? Ucapan ini biasa diucapkan sales atau SPG di stand penjualan artinya (Bisakah saya bantu anda ?)

Y : Sure, thankyou! I just wanna know how much that shirt is. (artinya: Tentu saja saya hanya ingin mengetahui berapa harga kaos itu.

X : Yes of course, which one, Sir? (yang mana tuan?)

Y : The red one over there, please! Yang merah di sana itu, please!

X : It is three hundred thousand rupiahs artinya: Kaus ini seharga tiga ratus ribu rupiah

Y : It is too much. Can you let me have it for less? Wah mahal sekali , Apakah harganya masih bisa kurang?

X : I am sorry, Sir, but it is a good price. Mohon maaf tuan! ini harganya sudah bagus maksudnya ialah harga bandrol alias tidak boleh ditawar

Y : Okay then, I'll think about it. Okelah kalau begitu, akan saya pertimbangkan nanti

X : That's alright,Sir aritnya: Ya Tuan, tidak mengapa.

?